Monday, 7 September 2020

Setiap anak di Indonesia wajib memperoleh pendidikan dasar kelas 1–6 sekolah dasar (SD) dan kelas 7–9 sekolah menengah pertama (SMP). Dalam sepuluh tahun terakhir, Indonesia berhasil mencapai kemajuan besar dalam meningkatkan akses pendidikan dasar. Meskipun demikian, Indonesia masih menghadapi tantangan yang besar dalam mewujudkan pemerataan akses terhadap...

Tuesday, 25 August 2020

Studi kualitatif kami melalui Program RISE di Indonesia menunjukkan bahwa penyebab signifikan dari rendahnya kualitas guru adalah proses perekrutan guru yang tidak fokus ke pemilihan tenaga didik profesional, melainkan untuk memenuhi tuntutan kebutuhan Aparatur Sipil Negara (ASN).

Tuesday, 28 July 2020

Kebijakan pendidikan yang saat ini sedang hangat adalah Belajar dari Rumah (BDR) yang diterbitkan pemerintah akibat pandemi COVID-19 yang sedang menyerang dunia. Menurut saya, kebijakan BDR sudah baik untuk keadaan pandemi seperti sekarang ini. Tetapi, terkait dengan sistem kontrol dan evaluasi siswa, kebijakan BDR menurut saya perlu direvisi lagi agar karakter integritas siswa bisa terkontrol...

Tuesday, 28 July 2020

Menurut saya, seharusnya guru yang dapat melamar CPNS adalah guru yang sudah memiliki sertifikat pendidik saja. Bila kebijakan ini diterapkan, maka peningkatan kualitas pembelajaran maupun kualitas siswa akan terjadi lebih cepat. Bila melihat banyaknya universitas yang telah membuka program Pendidikan Profesi Guru (PPG), serta banyaknya lulusan dari program tersebut, semestinya kebijakan ini...