Monday, 31 October 2022
Dalam rangka menyambut Hari Guru di bulan November, Program RISE di Indoensia kembali bekerja sama dengan Podcast Papan Tulis dan menghadirkan "Reform Unreformed" seri kedua. Pada seri kedua "Reform Unreformed" ini, para peneliti RISE secara khusus berbagi 5 Prioritas Kebijakan Pendidikan yang...
Monday, 5 September 2022
Ibu Rina adalah guru sekolah dasar di Indonesia. Ada ratusan ribu guru seperti Ibu Rina yang menjalani awal kariernya dengan ketidakpastian dalam perekrutan dan status kepegawaian. Dengan ketidakjelasan jalur karier tersebut, bagaimana pengaruhnya terhadap kualitas guru?
Friday, 19 August 2022
Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia, Nadiem Anwar Makarim, yang membuka Workshop RISE "Lawan Krisis Pembelajaran, Tingkatkan Kemampuan Dasar Siswa" pada Selasa, 2 Agustus 2022, mengatakan bahwa kehadiran SMERU dan RISE sangatlah penting untuk memberikan pandangan...
Thursday, 18 August 2022
Dr. Ir. Hetifah Sjaifudian, MPP., Wakil Ketua Komisi X DPR RI, mengatakan bahwa perbedaan dan kemajemukan di tiap daerah merupakan masukan yang berharga bagi Pemerintah Pusat agar tidak membuat suatu kebijakan yang one size fits all. Selain itu, ia juga menambahkan bahwa insentif juga diperlukan...
Thursday, 18 August 2022
Nahdiana, S.Pd., M.Pd., Kepala Dinas Pendidikan Provinsi DKI Jakarta, dalam wawancara singkat dengan tim RISE mengatakan bahwa dinas ingin melanjutkan kerja sama dengan SMERU untuk mengembangkan keberlanjutan dari program JakLat. Sejak 2020, Program RISE di Indonesia telah mendampingi Dinas...